1. Halo Guest, pastikan Anda selalu menaati peraturan forum sebelum mengirimkan post atau thread baru.

Nubitol Mohon info: Bagaimana menyematkan link 'klip musik preview' di Blogger?

Discussion in 'Chit Chat' started by pasarireng, Apr 18, 2012.

  1. pasarireng

    pasarireng Ads.id Fan

    Joined:
    Feb 2, 2012
    Messages:
    107
    Likes Received:
    0
    Location:
    Jakarta
    Assalamualaikum wr wb.

    Halo saya baru alias nubi, baik disini, di dunia Blog, atau dimanapun :)

    Mohon bantuan dari saudara2ku semua disini, ttg bagaimana caranya utk menyematkan link 'klip musik preview' ke Blog kita (di Blogger alias google Blogspot).. semacam pasang link image dari photobucket gitu deh maksudnya,..tapi alih-alih gambar, ini preview musik/lagu.

    Ceritanya begini:
    Saya kan bikin blog ttg musik, nah disitu saya nulis..eh, maksudnya ngetik- ttg musisi2 legendaris,..Nah ingin rasanya saya menyematkan sedikit 'preview' dari lagu/musik karya musisi yg bersangkutan yg saya tulis/ketik tsb (sesuai konteks masing2 post/artikel) pada halaman post/artikel blog saya,
    namun yg saya maksud bukan link download seluruh lagu/album
    , karena itu kan melanggar hukum hak cipta, dan merugikan para musisi serta melanggar juga Google TOS.
    Jadi maksud saya semacam 'preview'-nya aja gitu...(seperti preview-nya iTunes, cuma sepotong awal atau reff aja)..

    Kira2 gimana yah caranya? barangkali ada yg bisa membantu saya?..

    Maklum masih nubi banget di dunia per-blogging-an dsb ini.

    Sebelumnya banyak2 terima kasih :)

    N.B.:
    Pertanyaan tambahan:
    Kalau kasih link Video Youtube saya juga takut melanggar TOS Google ttg hak cipta... sebenernya ini melanggar atau nggak sih? mohon info juga ya
     
    Last edited: Apr 18, 2012
  2. ORANG

    ORANG Banned

    Joined:
    Apr 18, 2012
    Messages:
    1,021
    Likes Received:
    125
    ane ga ngerti maksud agan gimana maaf ya
     
  3. pasarireng

    pasarireng Ads.id Fan

    Joined:
    Feb 2, 2012
    Messages:
    107
    Likes Received:
    0
    Location:
    Jakarta
    Masa nggak jelas gan pertanyaan saya.. OK ane ringkas dan perjelas:

    bagaimana caranya utk menyematkan link 'klip musik preview' ke Blog kita (di Blogger alias google Blogspot)
    namun yg saya maksud bukan link download seluruh lagu/album,
    semacam 'preview'-nya aja gitu...(seperti preview-nya iTunes, cuma sepotong awal lagu atau bagian reff lagu aja)..
    semacam pasang link image dari photobucket gitu deh maksudnya,..tapi alih-alih gambar, ini preview musik/lagu gitu..

    N.B.:
    Pertanyaan tambahan:
    Kalau kasih link Video Youtube (punya orang lain) itu melanggar (Google Adsense TOS) atau nggak sih? mohon info juga ya

    Begitu gan..kayaknya udh jelas deh pertanyaan ane
     

Share This Page