1. Halo Guest, pastikan Anda selalu menaati peraturan forum sebelum mengirimkan post atau thread baru.

[ASK] pemisahan tag deskripsi dan keyword? agan yg baik hati tolongin ya

Discussion in 'SEO' started by garagarabanned, Mar 1, 2013.

  1. garagarabanned

    garagarabanned Ads.id Fan

    Joined:
    Feb 26, 2013
    Messages:
    105
    Likes Received:
    1
    Location:
    jakarta
    permisi agan aganwati semuanya, mohon maaf kalo nubie kurang sopan dan banyak tanya,
    ada yang ane bingungin nih gan agan wati tentang pengisian deskripsi sama keyword di blog ane.

    setelah ane teliti kesana kemari berbulan bulan :nangis: ane nemuin pemisah keyword/deskripsi dengan menggunakan tanda "-" koma "," dan kayak gini "|' :gembira:

    contoh : ayam goreng - nasi - tempe
    ayam goreng, nasi, tempe
    ayam goreng | nasi | tempe

    nah yang menjadi pertanyaan adalah pemisah apakah yang lebih baik dipakai untuk blog ??? jika semuanya bagus lalu sebaiknya menggunakan pemisah apa saja untuk deskripsi/keyword di postingan (blogpost) ataupun di template ??? kalau berbeda mohon kasih tau ya gan.... :bingung:

    mohon maaf ya kalo sudah ada yang pernah nanya yang kayak ginian... mohon pencerahannya :)

    makasih ya gan.... :semangat!:
     
  2. Rina Anjarwati

    Rina Anjarwati Hero

    Joined:
    Dec 21, 2011
    Messages:
    684
    Likes Received:
    115
    Untuk TITLE yang BAGUS: ayam goreng | nasi | tempe Untuk DESKRIPSI dan KEYWORD yg bagus: ayam goreng, nasi, tempe
     
  3. garagarabanned

    garagarabanned Ads.id Fan

    Joined:
    Feb 26, 2013
    Messages:
    105
    Likes Received:
    1
    Location:
    jakarta

    makasih ya teteh :)
     
  4. arikoes18

    arikoes18 Ads.id Fan

    Joined:
    Dec 31, 2012
    Messages:
    190
    Likes Received:
    0
    setuju...Mba.Rina
     
  5. fourth

    fourth Newbie

    Joined:
    Feb 10, 2013
    Messages:
    13
    Likes Received:
    0
    wah punya ane kebalik nih kayaknya
     
  6. rojonrando

    rojonrando Newbie

    Joined:
    Mar 1, 2013
    Messages:
    49
    Likes Received:
    1
    Sama saja semuanya gan untuk mesin, hanya berbeda di
    1. Kemudahan pembaca manusia untuk membaca
    2. Jumlah karakter total yang dipakai (dengan | atau - berarti menambah satu karakter spasi dibandingkan dengan koma)

    Cheers
    --Rando
     
  7. Agung305

    Agung305 Ads.id Pro

    Joined:
    Nov 19, 2011
    Messages:
    287
    Likes Received:
    7
    Location:
    Jakarta
    pernah baca ebook seo punya bule, katanya karakter (|) di title . seonya lebih bagus ..
     

Share This Page