1. Halo Guest, pastikan Anda selalu menaati peraturan forum sebelum mengirimkan post atau thread baru.

[Alert] Shell Shock bug bagi pemilik VPS & Dedi. Update patch segera

Discussion in 'Hosting & Domain' started by siprof, Sep 26, 2014.

  1. siprof

    siprof Reviewer

    Joined:
    Jun 4, 2011
    Messages:
    845
    Likes Received:
    28
    Karena belum ada yg bikin thread soal Shell Shock bug, maka ane tulis di sini. (CMIIW)

    Kemarin ane dpt email dari Wordfence, bahwa ditemukan bug dengan tingkat kegawatan setara dengan SSL Heartbleed bug, yaitu Shell Shock bug. Bug ini ada pada fungsi bash pada Linux.

    Oleh karena itu bagi pemilik VPS, Dedicated Server dan hosting owner segeralah mengupdate server Linux Anda.

    :ninja:
     
  2. prayitno

    prayitno Super Hero

    Joined:
    Aug 23, 2011
    Messages:
    752
    Likes Received:
    637
    Location:
    Jakarta
    Hampir 90% semua distro kena
    cara checknya cukup ketik

    env VAR='() { :;}; echo Bash is vulnerable!' bash -c "echo Bash Test"
    Kalau tampil echo

    Bash is vulnerable!
    Bash Test

    itu berarti vulnerable

    Updatenya :
    Untuk Ubuntu / Debian
    sudo apt-get update && sudo apt-get install --only-upgrade bash

    Untuk CentOS / Red Hat / Fedora
    sudo yum update bash
     
    serampangan likes this.
  3. pluto01

    pluto01 Super Hero

    Joined:
    Jun 17, 2013
    Messages:
    1,318
    Likes Received:
    72
    Location:
    Pekanbaru - Riau
    yupz, kmrn sdh update jg
     
  4. siprof

    siprof Reviewer

    Joined:
    Jun 4, 2011
    Messages:
    845
    Likes Received:
    28
    Hari kemarin ane udah update, lalu iseng2 hari ini ane cek update, eh ternyata muncul update/patch baru lagi.
    Ayo pada update lagi...
     
  5. becaknetwork

    becaknetwork Hero

    Joined:
    Dec 18, 2012
    Messages:
    683
    Likes Received:
    23
    Location:
    Tangerang
    nambahin link useless dari DO
     
  6. hosteko

    hosteko Ads.id Starter

    Joined:
    May 22, 2014
    Messages:
    52
    Likes Received:
    0
    thanks infonya gan... :)
     

Share This Page