1. Halo Guest, pastikan Anda selalu menaati peraturan forum sebelum mengirimkan post atau thread baru.

Soal PBN

Discussion in 'SEO' started by Mastoure, Oct 22, 2022.

Tags:
  1. Mastoure

    Mastoure Ads.id Starter

    Joined:
    Dec 2, 2016
    Messages:
    54
    Likes Received:
    8
    Halo gan,

    Saya sebenarnya udah lama tau soal PBN. Tapi masih agak bingung dengan metodenya gimana. Ane udah baca kesana kemari teorinya sama aja pembahasannya, yg ane masih bingung adalah:

    PBN itu blog yang setiap artikelnya kita isi backlink menuju web utama kita?

    Atau

    Cukup satu artikel di blog PBN yang berisi backlink ke homepage situs web utama kita?

    Karena ane ada 1 blog di Blogger (custom domain), dan 1 blog di WP selfhosting.

    Mohon pencerahannya mastah. Makasih
     
  2. xen16

    xen16 Newbie

    Joined:
    Mar 22, 2022
    Messages:
    4
    Likes Received:
    1
    PBN itu blog yang isinya artikel-artikel 100% unik layaknya blog biasa dan juga domain authoritynya tinggi.

    Nanti kalau udah diisi artikel2 unik, baru deh diselipin artikel dgn backlink yang ngarah ke moneysite.

    Bangun PBN harus hati-hati dan jangan sampai ada footprint, kalau ketauan Google, siap-siap moneysitenya dipenalty ama Google. Contohnya hosting harus beda, theme harus beda, registrar domain beda, IP beda, nameserver beda, dst.

    Ane sendiri belum pernah bikin karena makan waktu dan beresiko.

    Sent from my SM-G781B using Tapatalk
     
  3. smanduta

    smanduta Ads.id Pro

    Joined:
    Dec 4, 2014
    Messages:
    407
    Likes Received:
    63
    Location:
    https://www.d-pari.id
    kurang lebih seperti ini
     
  4. rinirina

    rinirina Aged Domains Seller

    Joined:
    Nov 17, 2014
    Messages:
    1,381
    Likes Received:
    146
    Location:
    Rivendale
    kayaknya 1 domain 1 backlink :D
     
  5. ZaenabB

    ZaenabB Banned

    Joined:
    Nov 14, 2019
    Messages:
    103
    Likes Received:
    18
    Jaringan blog pribadi (PBN) adalah jaringan situs web yang dibuat semata-mata untuk menautkan ke situs web lain dan meningkatkan visibilitas pencarian organiknya. Idenya adalah situs “pengumpan” akan meneruskan ekuitas tautan kembali ke situs utama, yang akan meningkatkan otoritasnya dan, dengan demikian, kekuatan peringkatnya.
     
  6. kiyaiganteng

    kiyaiganteng ░░▒▓ ✯✯✯✯✯ ▓▒░░

    Joined:
    Jan 2, 2015
    Messages:
    1,829
    Likes Received:
    162
    Location:
    palembang
    mungkin pertanyaan ts lebih ke :
    berapa banyak sih link out ke moneysite per pbn nya?

    kalo iya, jawabannya tidak boleh banyak2. idealnya 2-3 ke moneysite yang sama. lebih dari itu udah cukup bahaya.

    kalo prinsip saya dalam mebangun backlink, banyakin reffering site jangan jumlah backlink nya.

    paling tidak 2-3x reffering site lah.
    misalnya reffering sites 500, maka jumlah backlinknya max 1500.

    ini masih sehat.

    kembali lagi ini menurut saya ya, kalo ada temen lain yg beda pendapat mohon maaf aja

    Sent from my M2003J15SC using Tapatalk
     
  7. dr.SEO

    dr.SEO Super Hero

    Joined:
    Sep 11, 2014
    Messages:
    179
    Likes Received:
    19
    Location:
    Set your GOALS high and don't stop until you get t
    pertama harus punya dukungan modal kuat, atau jalanin dengan tim.
    kalo sendiri dan saanggup, nih modal untuk 1 pBN : domain min $30, hosting cari yg $30/thn atau $3/bln, kontrak penulis gaji 1,5/bln atau cari alternatif lain yg sesuai kantong.

    waktu terbaik build pbn saat black friday, disitu kamu bisa hemat banyak.
    dah gitu ja, lainnya mungkin dibawah ane mau tambahkan.
     
  8. redcumi

    redcumi Hero

    Joined:
    Mar 28, 2007
    Messages:
    596
    Likes Received:
    312
    kantong mesti kuat domain at least DR 20 (harga yang pasti jangan kaleng kaleng non drop domain $100 keatas) ,
    acuan ahref jangan da pa
    clean histori , artikel minimal 10
    itu aja dulu
     
  9. andrealogi

    andrealogi Ads.id Starter

    Joined:
    May 27, 2019
    Messages:
    78
    Likes Received:
    7
    Ini saya masih bingung soal pbn.
    Misal, saya build blog baru trus isi konten artikel banyak. Masing-masing artikel saya sisipin backlink ke moneysite saya yang lain ya?
    Apa itu pbn juga?
    Mohon pencerahannya.
     

Share This Page