1. Halo Guest, pastikan Anda selalu menaati peraturan forum sebelum mengirimkan post atau thread baru.

Website ga bisa listing di google

Discussion in 'SEO Tips' started by just4fun, Mar 21, 2006.

  1. just4fun

    just4fun Super Hero

    Joined:
    Mar 21, 2006
    Messages:
    1,339
    Likes Received:
    55
    Location:
    ████████
    Halo para seo master saya mau nanya nih tolong di jawab ya.

    Saya sudah mendaftarkan website saya di google beberapa kali bahkan berulang kali tetapi tetap saja web saya tidak bisa listing di search result.
    Ada apa ya apakah om google marah ama saya? he..he..he

    Trus saya udah bikin surat ma google dan ini balasanya saya kurang ngerti maksudnya :

    Hi Herman,

    Thank you for your note. We understand that your site hasn't shown up in
    our search results even though you've submitted your URL to us. We'd like
    to explain why this may have happened.

    Google finds sites when our robots "crawl" the web, following hyperlinks
    from page to page. Google currently visits billions of URLs during our
    crawls, so this process can take a while. If many sites link to yours,
    there's an excellent chance we'll find it. Conversely, if no sites link to
    your pages, it may be difficult for our crawler to find them.

    Although Google crawls billions of pages, it's inevitable that some sites
    will be missed. When Google does miss a site, it's frequently for one of
    the following reasons:

    - The site is not well connected through multiple links to others on the
    web.
    - The site launched after Google's most recent crawl was completed.
    - The design of the site makes it difficult for Google to effectively
    crawl its content.
    - The site was temporarily unavailable when we tried to crawl it.

    We recommend that you read our Webmaster Guidelines at
    http://www.google.com/webmasters/guidelines.html. This page outlines core
    concepts for creating and maintaining a "Google-friendly" website. Please
    note that Google does not accept payment for inclusion in our index, nor
    do we manipulate search results by hand. We believe strongly in allowing
    the democracy of the web to determine the inclusion and ranking of sites
    in our search results. If you'd like more in-depth information on Google's
    search technology, please check out
    http://www.google.com/technology/index.html

    We appreciate your interest in Google. Thanks for taking the time to
    write.

    Regards,
    The Google Team


    Tolong banget buat master SEO saya di bantu maklum newbie mudah-mudahan yang bantu dapat pahala and pendapatan adsensenya melonjak amiiiin
     
  2. doneeh

    doneeh Super Hero

    Joined:
    Nov 16, 2005
    Messages:
    1,473
    Likes Received:
    450
    Location:
    Bekasi Dong
    URLnya apa?

    Udah cek di google? -> site:domain.com

    Untuk masuk ke search engine google, gak perlu submit (lama), untuk mempercepat proses index di google, webnya harus ada link dari website lain yang sudah terindex.
     
  3. ujang

    ujang Super Hero

    Joined:
    Feb 24, 2006
    Messages:
    1,206
    Likes Received:
    74
    setuju...... gua aja dah gak lagi dah submit-2 ke search engine

    bikin email penuh spam doang.....

    coba sini kasih domainnya.... tar gua taruh di site gua...... moga-2 hasil
    tukar-2 an link gitu.....

    di site gua friend listnya masih anget-2 tuh........
    bantu-2 temen lah....... :)
     
  4. simo

    simo Newbie

    Joined:
    Dec 12, 2005
    Messages:
    27
    Likes Received:
    0
    Tooopp !!
    Yang kayak gini yang bakal jadi temen newbie....
    Gw salut Bang...
    :-*
     
  5. just4fun

    just4fun Super Hero

    Joined:
    Mar 21, 2006
    Messages:
    1,339
    Likes Received:
    55
    Location:
    ████████
    Sebelumya Saya ucapkan terimakasih atas balasannya

    Saya sudah mencari dengan menggunakan site:domain.com tetapi tetap tidak ketemu juga tapi malahan adanya web saya temukan di yahoo padahal saya daftarnya di google.

    Jadi tambah bingung saya.

    Untuk website yang tidak bisa terindex sebenarnya sih ada 3 web tetapi cukup satu saja karena saya takut ntar saya di kira pasang iklan lagi di milis ini.Tetapi ke tiga web tersebut semua dapat di temukan di yahoo kenapa ya tidak di temukan di google.

    sekali lagi Thaks ya brur semua yang dah bantu.
     
  6. ujang

    ujang Super Hero

    Joined:
    Feb 24, 2006
    Messages:
    1,206
    Likes Received:
    74
    ya... sudah.... dipasang
    silahkan diperiksa....... freewarelist.net

    btw ... jadi pengin saran
    adsense-id kan membernya webmaster semua
    kenapa gak bikin link exchange aja....
    bisa berupa directory
    bisa berupa top list
    jadi member juga betah...... minimal dateng untuk vote site sendiri...... :)
     
  7. yorasaki

    yorasaki Ads.id Fan

    Joined:
    Jan 24, 2006
    Messages:
    174
    Likes Received:
    0
  8. RisK

    RisK Ads.id Pro

    Joined:
    Jan 26, 2006
    Messages:
    326
    Likes Received:
    1
    blog gue udah ilang sama sekali dari cache google.co.id semenjak switch ke konten bahasa inggris. bingung mo ngomong apa....huhuhe
     
  9. cosa

    cosa Super Hero

    Joined:
    Aug 30, 2005
    Messages:
    1,561
    Likes Received:
    168
    di google.com gmn mas risk? kan yg penting dari situ :p

    yg aku bingung kmrn pas bikin situs baru, tgl 21 ke-indeks di google, tgl 22 ilang, tgl 24 baru nongol lagi. Kok bisa gitu ya ???
     
  10. doneeh

    doneeh Super Hero

    Joined:
    Nov 16, 2005
    Messages:
    1,473
    Likes Received:
    450
    Location:
    Bekasi Dong
    Google Dance kali
     
  11. web saya juga menerima dengan iklas pertukaran link :D tapi sebelumnya liat aturannya yach
     
  12. RisK

    RisK Ads.id Pro

    Joined:
    Jan 26, 2006
    Messages:
    326
    Likes Received:
    1
    tetep ada lah....tapi patokan gue sih yang sepele aja, cari nama gue. en ternyata lenyap aja loh klo searchnya bahasa indonesia.

    btw, faktor apa aja sih yang nentuin bahasa sebuah halaman? gue udah iseng coba-coba set meta content-language ke id. trus bahasa dokumennya juga udah di set id lewat atribut lang di tag html. tp kayaknya gugel emang susah ditipu ya. hehhehe
     
  13. bisnisonline2us

    bisnisonline2us Ads.id Pro

    Joined:
    Apr 19, 2006
    Messages:
    260
    Likes Received:
    0
    Location:
    Bandung
  14. jumbet

    jumbet Ads.id Pro

    Joined:
    Sep 18, 2005
    Messages:
    325
    Likes Received:
    15
    Mendaftarkan situs di google (kalo nggak salah url nya= http://www.google.com/addurl) tidak menjamin situs anda di crawl/di index atau di list oleh google di halaman search engine nya.

    Menurut saya yang paling penting adalah, memberikan 'jalan masuk' untuk search engine melalui link dari website lain yang sudah terlebih dahulu di index oleh google.

    Salah satu jalan yang mudah adalah menuliskan signature anda di setiap posting forum. Beri title signature anda dengan keyword yang anda inginkan (relevan dengan content website anda).

    Signature nya misalnya seperti ini: peluang bisnis internet

    Sehingga setiap kali googlebot memeriksa situs adsense-id, akan mengikuti link yang anda tampilkan dan akan ikut memeriksa situs anda.

    Selanjutnya anda tinggal memeriksa situs anda dengan perintah : site:http://www.peluang-bisnis-internet.com (di google search engine), untuk memeriksa berapa halaman di situs anda yang sudah diindex oleh google.

    Kalo sudah diindex oleh google, periksa statistik situs anda untuk menemukan keyword yang sudah digunakan orang untuk masuk ke situs anda.

    Misal di statistik anda ada referer dari :
    http://www.google.com/search?source...s=DVXA,DVXA:2005-05,DVXA:en&q=internet+bisnis
    anda dapat langsung memeriksa di google halaman tersebut, apakah situs anda terlisting atau tidak.

    Semoga membantu
     
  15. nepi_ariyanto

    nepi_ariyanto Newbie

    Joined:
    Oct 24, 2005
    Messages:
    6
    Likes Received:
    0
    Dear senior,

    Iya nih saya juga dah dua hari ini upload new website
    trus udah daftar di google sampe hari ini blom diindex.
    Udah gitu dah daftar juga buat dapetin account google adsense
    tapi belum di aprove-aprove. :'(

    Gimana caranya yah biar cepet dapet account adsense om google? ???

    website saya :
    http://www.loanmadeeasy.info

    :) jangan diketawain yah soalnya ini website adsense ready.
    nyoba-nyoba ikutan ngais online rejeki ;D
     
  16. just4fun

    just4fun Super Hero

    Joined:
    Mar 21, 2006
    Messages:
    1,339
    Likes Received:
    55
    Location:
    ████████
    Thaks ya om jumbet masukannya sangat membantu :)

    Ini memang salah satu web saya yang ga bisa terindex oleh google tetapi terindex oleh yahoo dan search engine lainnya untuk web saya yang lain ada yang peringkat 1 dan ada yang 3
    dan padahal sudah saya masukan juga di link web saya yang memiliki peringkat baik tetap tidak terindex oleh google
    dan saya lihat di cpanel statistik pengunjung om google sering berkunjung ke web saya tapi mungkin hanya numpang pipis ;D ;D
    Makanya di ga sempat periksa

    hiks...hiks...hiks...
     
  17. just4fun

    just4fun Super Hero

    Joined:
    Mar 21, 2006
    Messages:
    1,339
    Likes Received:
    55
    Location:
    ████████

    Daftar urlnya udah berapa hari mas?

    kalau baru 2 hari ya wajarlah belum di index :)

    Coba lihat cara2 teman cepat di approve di
    http://www.adsense-id.com/index.php?topic=19.0

    Semoga bisa membantu
     
  18. yorasaki

    yorasaki Ads.id Fan

    Joined:
    Jan 24, 2006
    Messages:
    174
    Likes Received:
    0
    Masalah list ngak list di google sebenarnya msalah keseriusan dan kekonsitenan kita dalam mengelola web, kalau kita rutin mengelola web kita dengan content yang sesuai dengan keyword atau main idea web kita, maka mudah untuk listing di google. :)
     
  19. nepi_ariyanto

    nepi_ariyanto Newbie

    Joined:
    Oct 24, 2005
    Messages:
    6
    Likes Received:
    0
    setuju...

    ngeliat mas-mas senior pada semangat n udah pada dapet duit dari GA. bikin saya kepincut pengen serius miara web.
    untuk sementara sih baru bisa yang adsense ready.
    mungkin kedepannya mulai bikin website sendiri.
    :eek:

    thanks
     
  20. bosens

    bosens Ads.id Pro

    Joined:
    Dec 16, 2005
    Messages:
    400
    Likes Received:
    7
    Maksudnya gimana Mas yora ??? Aku udah 1 bulan submit ke google Sitemap tapi baru ke-index halaman depan aja (itu juga kayaknya dari link Ngetop dot net-nya mas Ujang) . Klo dilihat sih masih satu tema.

    Klo liat site-ku (klu-u.net) apa lay out (berbentuk tabel) banyak pengaruhnya ? Trus gimana liatnya lay out itu disukai oleh google crawl apa tidak ?

    Klo diliat di server stats, Google banyak numpang pipis deh di site-ku...

    Sory banyak nanya...
     

Share This Page